Soal Persiapan USBN 2018
Seperti yang telah diumumkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) bahwa Ujian Sekolah berstandar Nasional (USBN) tahun 2018 pada jenjang SMA/MA/SMK akan diujikan semua mata pelajaran dengan format soal 90% pilihan ganda dan 10% soal essay.
Menjelang USBN, sudahkah teman-teman mempersiapkan diri untuk menghadapinya?. Jika belum, tulisan ini mungkin dapat membantu kalian dalam mempersiapkan diri menghadapi USBN. Namun, soal berikut hanya memuat soal pilihan ganda.
1. UUD 1945 sebagai bentuk konstitusi Negara Kesatuan Republik Indonesia ditetapkan sebagai sumber hukum dan urutan perundang-undangan Republik Indonesia melalui....
A. UU No. 30/2003B. Tap. MPR No. III/MPR/2000C. PP No. 10/2000D. UU No. 23/2003E. UU No. 22/1999
2. Dibawah ini yang termasuk sikap yang ditunjukan sikap penegakan HAM pada pancasila sila ke 5 adalah...
A. Saling menghormati kebebasan beribadahB. Saling mencintai sesama maniusiaC. Cinta tanah air indonesiaD. Menjaui sikap boros dan gaya hidup mewahE. Selalu taat membayar pajak
3. Rumusan pancasila menurut piagam Jakarta pada sila pertamanya tidak mencerminkan ideologi terbuka karena tidak sesuai dengan realita dan kenyataan dari pluralitas agama yang dipeluk masyarakat indonesia. Hal ini terjadi karena....
A. Sila pertama hanya ketuhanan yang maha EsaB. Sila pertama tidak sesuai dengan agama IslamC. Sila pertama hanya mengakui agama sajaD. Sila pertama hanya mengakui agama islam sajaE. Sila pertama hanya membahas agama pertama
4. Dibawah ini yang termasuk dalam amandemen UUD 1945, kecuali....
A. Amandemen I ( 14-21 oktober 1999 )B. Amandemen II ( 7-8 Agustus 2000 )C. Amandemen III ( 1-9 November 2001 )D. Amandemen III ( 1-9 November 2000 )E.Amandemen IV ( 1-11 Agustus 2002 )
Baca juga : Pembahasan soal UN Sosiologi 2018
5. Ketentuan dalam peraturan pemerintah pengganti undang-undang Nomor 1 tahun 1999 berisi tentang....
A. Amandemen PemerintahB. Peraturan PemerintahC. Pengadilan Hak Asasi ManusiaD. Hak-hak ekonomiE. Hak asasi manusia
6. Hak Asasi Manusia adalah seperangkat hak yang melekat pada hakikat dan keberadaan manusia sebagai mahluk Tuhan yang maha esa dan merupakan anugrah-Nya yang wajib dihormati, di jujung tinggi, dan dilindungi oleh negara, hukum, pemerintah, dan setiap orang demi kehormatan dan perlindungan harkat dan martabat manusia adalah Pengertian HAM menurut.....
A. John lokceB. Koentjoro PoerbapranotoC. Miriam BudiarjoD. UU No. 39 Tahun 1999E. Piagam HAM internasional
7. “Hak itu tetap selama manusia itu hidup dan tidak dapat di hapuskan oleh siapapun”. Merupakan ciri khusus HAM yaitu....
A. HaikikiB. UniversalC. Tidak dapat dicabutD. Tidak dapat dibagiE. Mengglobal
8. Perhatiakan pernyataan berikut
- Hak untuk diakui sebagai warga negara
- Ikut serta dalam pemerintah
- Hak memilih dan dipilih
- Mendirikan Partai Politik
Pernyataan tersebut merupakan hak asasi dalam bidang....
A. Hak asasi politikB. Hak pribadiC. Hak ekonomiD. Hak asasi soisal budayaE. Hak memperoleh perlakuan yang sama
9. Perhatikan pernyataan berikut.
- Pembunuhan
- Pemusnahan
- Perbudakan
- Penganiayaan terhadap suatu kelompok tertentu
Dari contoh diatas merupakan jenis pelanggaran HAM....
A. GenosidaB. Kejahatan kemanusiaanC. HAM BeratD. ApharteidE. Kejahatan perang
10. Penggolangan hukum menurut sumbernya antara lain adalah....
A. Traktak dan yurisprudensiB. Yurisprudensi dan objektifC. Publik dan privatD. Objektif dan subjektifE. Publik dan traktat
11. Hukum yang memuat peraturan dan mengatur bagaimana cara melakukan dan mempertahankan hukum material adalah hukum....
A. LokalB. SubjektifC. ObjektifD. FormalE. Material
12. Lembaga yang diatur dalam UUD No. 16 Tahun 2004 yang betugas sebagai penegak hukum yang juga berperan sebagai penuntut umum dalam perkara pidana adalah......
A. KepolisianB. PengadilanC. KejaksaanD. HakimE. Terdakwa
13. Hukum adalah kumpulan peraturan yang dibuat untuk mengatur masyarakat dalam mencari keadilan oleh karena itu hukum bersifat.....
A. MemaksaB. MengaturC. UniversalD. FleksibelE. Sementara
14. Bunyi kalimat akhir dari alenia ke 3 pembukaan UUD 1945 juga terdapat pada....
A. Piagam JakartaB. Naskah ProklamasiC. Magna ChartaD. Jakarta charterE. Sumpah pemuda
15. UUD NRI 1945 mampu menampung dinamika masyarakat dan akan tetap menjadi landasan perjuangan bangsa. Hal tersebut menunjukkan bahwa UUd NRI 1945 mengandung nilai....
A. Nilai YuridisB. Nilai UniversalC. Nilai lestariD. Nilai sejarahE. Nilai Global
16. Dibawah ini makna yang terkandung dalam alenia pertama pembukaan UUD 1945, Kecuali....
A. MotivasiB. DoronganC. Dasar perjuangaD. Sistem pemerintahanE. Makna kemerdekaan
17. Perubahan terhadap UUD 1945 terdapat kesepakatan yang mendasar yaitu tidak melakukan perubahan terhadap....
A. Batang tubuhB. Pembukaan UUD 1945C. Aturan tambahanD. Isi UUD 1945E. Alenia ke-4
18. Menurut jimli assiddiqie hak warga negara dibagi menjadi dua, yaitu konstitusional dan hak hukum, sedangkan menurut pasal 28 E ayat 3 mengatur hak tentang....
A. Hak atas lingkungan yang bersih dan sehatB. Hak mempertahankan hidupC. Hak meningkatkan taraf hidupD. Hak membentuk partai politikE. Hak mendapatkan pekerjaan
19. Dibawah ini yang merupakan faktor-faktor penyebab pelanggaran HAM adalah, kecuali....
A. EgoisB. Tidak toleranC. Ketegasan aparat hukumD. Kesadaran, kekuatan, dan intoleransiE. Penyalahgunaan kekuasaan
20. Dalam pemenuhan HAM terdapat dua kriteria, yaitu kewajiban dan hak. Yang dimaksud dengan kewajiban asasi adalah...
A. Kewajiaban yang dilaksanakan dengan tanggung jawabB. Kewajiban dasar bagi setiap orang, tidak dibatasi dengan status kewarganegaraanC. Kewajiaban dasar yang terbatas pad peroranganD. Perbuatan yag dilaksanakan dalam kedudukan sebagai warga negaraE. Perbuatan yang dilaksanakn dalam kedudukan sesama manusia
21. Mengaplikasikan nilai pancasila dalam kehidupan sehari-hari merupakan contoh kewajiban warga negara yang terdapat pada pasal....
A. 36 AB. 36 BC. 35 AD. 35 BE. 36 C
22. Indonesia memiliki banyak peran penting organisasi internasional, salah satunya sebagai pemrakarsa berdirinya GNB, yang ditandai dengan ditandatanganinya hasil KTT GNB di.....
A. JakartaB. BandungC. BeogratD. MesirE. Beograd
23. Selain berperan sebagai salah satu pendiri KAA, pada tahun 2005 Indonesia dan afrika selatan pernah menjadi ketua bersama, yaitu....
A. NAPPB. NAASPC. NASPD. APFSE. UNEP
24. Sebagai anggota PBB indonesia memiliki peran yang cukup menonjol dengan mengirim pasukan garuda ke kongo. Selain itu pada 1985 Indonesia juga mengirim batuan pangan ke Etiopia yang di sampaikan pada peringatan hari ulang tahun FAO ke...
A. 20B. 35C. 40D. 45E. 25
25. Bentuk pemerintah yang semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka, merupakan pengertian dari...
A. LiberalismeB. SosialismeC. DemokrasiD. SentralismeE. Demokrat
26. Nilai-nilai yang terkandung dalam demokrasi pancasila adalah sebagai berikut, kecuali...
A. Mengakui perbedaan pendapatB. Menjunjung nilai persatuan dan kesatuanC. Mengutamakan musyawarahD. Memberikan kebebasan individu demi tegaknya HAME. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan
27. Ada tiga macam demokrasi yang didasari oleh prinsip ideologi, antara lain.....
A. Demokrasi liberal,demokrasi rakyat, dan demokrasi pancasilaB. Demokrasi liberal,demokrasi rakyat, dan demokrasi komunisC. Demokrasi terpimpin,demokrasi rakyat, dan demokrasi pancasilaD. Demokrasi liberal,demokrasi terpimpin, dan demokrasi pancasilaE. Demokrasi pemerintah,demokrasi rakyat, dan demokrasi pancasila
28. Demokrasi yang dimana aspirasi rakyatnya disampaikan melalui wakil-wakilnya diparlemen adalah demokrasi.....
A. Demokrasi terpimpinB. Demokrasi tidak langsungC. Demokrasi langsungD.Demokrasi rakyatE. Demokrasi pancasila
29. “Lambang negara ialah garuda pancasila dengan semboyan bhineka tunggal ika”. Merupakan bunyi UUD 1945 pasal..
A. 34 AB. 35 ayat 1C. 36 AD. 36 BE. 37 B
30. Semboyan Bhineka Tunggal Ika diungkapkan pertama kali oleh....
A. Mpu panpakaB. Mpu sendokC. Mpu tantularD. Muh. YaminE. Ir. Soekarno
31, Berikut ini merupakan implementasi dari Bhineka tunggal Ika, Kecuali....
A. Perilaku liberalisB. Sifat PluratisC. Berperilaku inklusifD. Bersifat legawaE. Musyawarah mufakat
32. Berikut ini yang bukan merupakan hal yang membedakan bangsa Indonesia ber-bhineka tunggal ika adalah...
A. AgamaB. BudayaC. IdeologiD. Paham politikE. Suku bangsa
33. Dalam kehidupan sehari-hari kita diharuskan untuk memiliki sikap tenggang rasa terhadap orang lain, hal tersebut berkaitan dengan nilai praksis pancasila yaitu sila ke....
A. Sila pertamaB. Sila keduaC. Sila ketigaD. Sila ke empatE. Sila ke lima
34. Menurut pendapat mirriam bdiarjo bahwa isi konstitusi itu memuat tentang 4 hal, berikut yang tidak termasuk dalam 4 hal tersebut adalah.....
A. Oraganisasi negaraB. Prosedur penyelesaian masalah penyelenggaraan hukumC. Cara perubahan dan larangan perubahan konstitusiD. Dibual oleh pendiri negaraE. HAM
35. Manusia yang mempunyai kepentingan yang sama dan menyatakan dirinya sebagai satu bangsa serta berproses didalam suatu wilayah nusantara dan mempunyai cita-cita dalam membangun nasionalisme merupakan pernyataan dari...
A. Pengertian berbangsaB. Pengertian bernegaraC. Tujuan berbangsa dan bernegaraD. Ruang lingkup berbangsa dan bernegaraE. Peranan berbangsa dan bernegara
36. Wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap bangsa indonesia mengenai diri dari lingkungannya dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa. Pernyataan tentang wawasan nusantara tersebut terdapat dalam....
A. Tap MPR Tahun 1990 dan 1991 tentang GBHNB. Tap MPR Tahun 1993 dan 1998 tentang GBHNC. Tap MPR Tahun 1993 dan 1999 tentang GBHND. Tap MPR Tahun 1999 dan 1996 tentang GBHNE. Tap MPR Tahun 1997 dan 1999 tentang GBHN
37. Berikut yang bukan termasuk dalam perwujudan kesadaran berbangsa dan bernegara adalah.....
A. Mencintai budaya bangsa orang lainB. Meniru gaya hidup yang baik orang baratC. Menghormati bendera merah putihD. Meneyeimbangkan antara hak dan kewajibanE. Mencintai produk dalam negri
38. Cara pandang bangsa indonesia tentang diri dan lingkunganya sesuai dengan ide nasionalisnya adalah pengertian wawasan nusantara menurut...
A. WinarnoB. SumarsonoC. Wan usmanD. Sabarti akhadiah MkE. Achmad zubaidi
39. Dibawah ini yang merupakan tujuan penyelenggaraan desentralisai adalah....
A. Peningkatan efesiensi dan efektivitas penyelenggaraan pemerintahB. Upaya untuk memperkuat kesadaran berbangsa dan bernegaraC. Meningkatkan kualitas kehidupan demokrasiD. Menciptakan disintegrasi anatar wilayahE. Mengatur hubungan antar manusia
40. Perhatikan pernyataan berikut.
- Memilih pemimmpin daerah
- Mengelola aparatur daerah
- Mengelola kekayaan daerah
- Memungut pajak daerah dan retribusi
Dari pernyataan diatas yang termasuk dalam hak otonomi daerah yang tercantum dalam.....
A. UU Nomor 32 tahun 2004 pasal 20B. UU Nomor 32 tahun 2004 pasal 21C. UU Nomor 32 tahun 2005 pasal 20D. UU Nomor 31 tahun 2004 pasal 20E. UU Nomor 31 tahun 2005 pasal 20
41. Provinsi DKI Jakarta sebagai satuan pemerintahan yang bersifat khusus dalam kedudukannya sebagai ibu kota Negara RI dan sebagai daerah otonom yang berperan penting dalam penyelenggaraan NKRI. UU yang mengatur tentang kekhususan DKI Jakarta adalah.....
A. UU RI No. 18 Tahun 2001B. UU RI No. 21 Tahun 2001C. UU RI No. 11 Tahun 2006D. UU RI No. 29 Tahun 2007E. UU RI No. 13 Tahun 2008
42. Dimana segala urusan, tugas, fungsi dan wewenang penyelenggaraan pemerintahan berada dalam wewenang pemerintahan pusat dan perencanaannya secara dekonsentrasi, merupakan cara....
A. DesentralisasiB. DekonsentrasiC. SentralisasiD. HarmonisasiE. Sentralisme
43. Pada dasarnya untuk mencapai tujuan negara seperti yang telah tercantum dalam UUD 1945 yaitu untuk kemakmuran rakyat . Untuk mewujudkan semua itu hendaknya ada hubungan baik antara....
A. Pemerintah daerah dan presidenB. Pemeritah pusat dan mentri luar negriC. Pemerintah pusat dan pemerintah luar negriD. Pemerintah pusat dan daerahE. Pemerintah daerah dan kabupaten
44. Semenjak adanya reformasi hubungan antara pemerintah pusat dan daerah semakin membaik, dibuktikan dengan adanya hak kusus yang diberikan pada suatu daerah yaitu adanya undang-undang...
A. Otonomi KususB. OtonomiC. Otonomi daerahD. UU No 45 tahun 1998E. UU No 20 tahun1998
45. Jika pemerintah daerah memiliki tingkatan di kebebasan tertentu untuk melaksanakan tindakan, maka model hubungan dengan pemerintah pusat adalah....
A. AgencyB. Otonomi daerahC. InteraksiD. PartnershipE. Liedership
46. Sistem pemerintahan presidensial adalah adanya kekuasaan yang amat besar pada lembaga kepresidenan pada sitem pemerintahan ini. Yang bukan termasuk kekuasaan presiden berdasarkan UUD 45 adalah....
A. Pemegang kekuasaan legislatifB. Pemegang kekuasaan eksekutifC. Pemegang kekuasaan sebagai kepala pemerintahD. Pemegang kekuasaan sebagai kepala negaraE. Panglima tertinggi dalam kemiliteran
47. Berikut yang termasuk sitem pemerintahan yang dianut bangsa indonesia adalah....
A. ParlementerB. DemokratisC. PresidensialD. OtoriterE. Komplementer
48. Penjelasan UUD 1945 yang semula ada dan kedudukannya mengandung kontroversi karena tidak turut disahkan oleh PPKI, yaitu pada sidang tanggal....
A. 18 Agustus 1945B. 19 Agustus 1945C. 20 Agustus 1945D. 18 Agustus 1944E. 21 Agustus 1945
49. Kemajuan suatu bangsa yang sangat penting adalah sistem pemerintahan yang didukung oleh.....
A. Wilayah yang luasB. Penduduk yang sangat banyakC. Pemerintah yang stabil
D. Pengakuan yang banyakE. Diakui suatu bangsa
50. Yang termasuk dampak positif dari sistem pemerintahan presidensial adalah, kecuali....
A. Presiden dapat mengendalikan seluruh penyelenggaraan pemerintah
B. Presiden mampu menciptakan pemerintah yang kompak dan solid
C. Terjadi personifikasi, bahwa presiden dianggap negara
D. Sistem pemerintah lebih stabil
E. Konflik antar pejabat negara dapat dihindari
By :
Squad 12 IPS 1
MA Mathalibul Huda
Mlonggo, Jepara
Squad 12 IPS 1
MA Mathalibul Huda
Mlonggo, Jepara
Pada
March 08, 2018
0 komentar untuk Pendidikan Kewarganegaraan : Soal Persiapan USBN 2018 untuk 12 SMA/MA